Minggu, 03 Juni 2012

Tips Supaya Flash Disk Gak Jadi Ladang Virus





Virus seringkali bikin kita jengkel. Apalagi namanya Flashdisk udah kena virus dan data-datanya pada ilang??
waduuh pasti bikin mood kita berantakan kan.

Kali ini saya mau bagi-bagi sedikit tips nih, supaya Flashdisk kalian gak jadi ladang virus. Yaa minimal mengurangi resiko data kalian terinfeksi banyak virus lah..

berikut tips nya :

1. Pertama, kita harus rajin-rajin scan flash disk kita, biasanya tuh kita suka lupa scan kalo abis dari warnet. Makanya setiap ke warnet atau abis dari warnet selalu scan flashdisk kita.

2. Kedua, sebisa mungkin kita scan flashdisk kita dengan antivirus yang handal, contohnya, Kaspersky, BitDeffender, dan masih banyak lagi

3. Ketiga, usahakan jika ada file yang berada didalam folder, di compressed ke bentuk *.rar atau *.zip. Cara ini dapat meminimal serangan virus yang umumnya sering merubah extensi file menjadi *.lnk

Terakhir adalah sering-seringlah memformat flashdisk, cara ini paling ampuh untuk menghilangkan virus membandel yang ada di dalam flash disk. Tetapi, disarankan agar kita mem-backup data yang kiranya masih belum terkena virus.


Sekian tips dari saya semoga bermanfaat yaa :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar